Donor & Optik

Donor merupakan kegiatan berbagi yang berbasis pada kesehatan. Kegiatan ini memilikki tujuan untuk menumbuhkan simpati dan empati serta peduli terhadap sesama tanpa mengikat biaya apapun bagi masyarakat.  Pemeriksaan mata PSW bekerja sama dengan Akur Optik beberapa layanan terkait kesehatan mata diantaranya cek mata gratis, konsultasi tentang ketajaman penglihatan, service kacamata gratis. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan penglihatan masyarakat dengan tanpa mengikat biaya apapun. Oleh karena itu, kegiatan-kegiatan ini merupakan kegiatan sosial yang sangat relevan dengan event Padmanaba Social Week.

Padmanaba Social

Week

Jl. Yos Sudarso No.7, RT.05/RW.03, Kotabaru, Kec. Gondokusuman,
Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55224

+62-811-2955-306